Friday, 22 November 2013

Desain Interior Kantor Minimalis

Desain interior kantor minimalis dapat anda rancang sendiri bagi anda yang mempunyai sebuah ruang kerja sendiri di kantor. Ataupun bagi anda yang belum mempunyai ruangan kerja sendiri, tidak ada salahnya ada merancang desain kantor minimalis anda. penekanan konsep minimalis pada kantor tempat bekerja di karenakan lebih mengutaman kantor sebagai tempat bekerja yang nyaman dan fungsional.

Pemilihan Desain interior kantor minimalis sebenarnya bergantung pada banyak hal. Diantaranya seperti luas kantor atau luas ruangan itu sendiri. Namun pada dasarnya dalam menentukan interior kantor minimalis anda, anda harus memperhatikan perabot, tata letak ruangan, dan interior kantor anda sendiri. Bagi bentuk kantor yang berupa suatu gedung, berikut salah satu cara Desain interior kantor minimalis yang dapat menjadi referensi anda.

Desain interior kantor minimalis dalam bentuk satu gedung. Untuk jenis kantor yang menjadi bentuk suatu gedung ini, langkah pertama dalam menentukan interior yaitu terletak di pintu masuk di mana tamu anda memasuki kantor anda. di sinilah anda harus memunculkan kesan nyaman tersebut. Namun dengan konsep minimalis, anda tidak perlu berlebihan dalam merancang interior area pintu masuk anda tersebut. Untuk area tamu tersebut, anda sebaiknya mempunyai lobby kecil. Bila kantor anda tidak terlalu luas, letakkan sebuah lobby di sudut lantai 1 tersebut. Letakkan perabot dan tata kursi dan meja yang memungkinkan para pegawai anda dapat menerima tamu di lobby tersebut. Anda juga dapat menggunakan beberapa dekorasi tanaman hias di sudut ruangan.

Untuk kantor anda yang terdiri dari beberapa bagian staf, sebaiknya anda pisahkan setiap bagian staf tersebut ke dalam suatu ruangan sendiri. Untuk memunculkan kesan minimalis tersebut, anda dapat menghindarkan menggunakan sekat tripleks atau dinding bata. Anda dapat menggunakan almari kerja yang tentu saja di atur dan di tata sedemikian rupa sehingga menjadi sekat ruangan yang nampak rapi dan tidak menyita banyak tempat.

Untuk membuat dan merancang Desain interior kantor minimalis dimana terdapat beberapa meja kerja, anda dapat menyusunnya sendiri dengan tata letak interior yang minimalis. Buatlah dan susunlah meja kerja staf anda tersebut dengan bentuk letter U dimana anda dapat meletakkan sebuah papan tulis yang dapat mencantumkan agenda kerja setiap divisi staff.

Sedangkan untuk merancang Desain interior kantor minimalis yang mempunyai ruang kerja sendri, anda harus mengatur setiap interior yang digunakan sedemikian rupa agar kantor anda tidak nampak sempit, penuh dengan berkas dan lainnya.

Dalam menata interior atau perabot Desain interior kantor minimalis antara lain dengan memerhatikan luas ruangan kerja anda tersebut. Perabot yang dapat anda letakkan di ruang kerja pribadi anda seperti meja kerja, sofa dan meja tamu, serta lemari untuk meletakkan dokumen dan berkas-berkas kerja anda. untuk meletakkan meja kerja anda, sesuaikan dengan posisi pintu berada.

Sebenarnya dalam Desain interior kantor minimalis, tidak hanya mengedepankan tata ruang dan perabot agar kantor anda nampak lebih efisien dan minimalis (lebih menekankan unsur fungsi setiap ruangan). Berikut hal-hal lain yang dapat anda pertimbangkan dalam merancang Desain interior kantor minimalis anda.

Lantai ruangan. Lantai juga merupakan bagian Desain interior kantor minimalis yang tidak boleh anda lupakan. Pilihah lantai yang tidak licin dan berbeda untuk tiap fungsi ruangan, seperti lantai pada ruang kerja dengan lantai lobby.

Cat ruangan. Cat juga akan menambah semangat kerja, untuk itu pilihlah cat yang semangat dan cerah. Selain itu, plafon, tata letak ruangan, dinding, juga merupakan bagian dalam Desain interior kantor minimalis.

Desain interior kantor travel Desain interior kantor notaris Desain interior kantor ruko modern Desain interior kantor kecil Desain interior kantor minimalis modern Desain interior kantor minimalis
Desain Rumah Minimalis Modern

No comments:

Post a Comment